Sebuah tali membentuk gelombang dengan amplitudo 20cm dan frekuensi 20 Hz. Di asumsikan bahwa tali elastik sempurna dan bagian­-bagian tali yang bergetar memiliki massa 2 gram

Soal gelombang: Sebuah tali membentuk gelombang dengan amplitudo 20cm dan frekuensi 20 Hz. Di asumsikan bahwa tali elastik sempurna dan bagian­-bagian tali yang bergetar memiliki massa 2 gram.

Tentukan energi kinetik dan energi potensial setelah gelombang merambat selama 2 sekon.

Penyelesaian:

Diketahui :

A = 20 cm = 0,2 m m = 2 g = 0,002 kg f = 20 Hz

t = 2 s

di tanyakan :

Ep dan Ek pada saat t = 2s adalah…..?

Jawab:

Ep = ½ ky² = ½ k A² sin² ωt = ½ m ω² A² sin² ωt

= ½ (0,002). (2. 3,14.20)² . (0,2)² (sin(π. 20.2))²

= ½ (0,002) . (2. 3,14.20)² . (0,02)² . 1

= 0,621 J


Related Posts