2 Gen M (merah), epistasis terhadap gen H(hijau). Kedua gen tersebut bersifat dominan terhadap alelnya (kuning).

Jawaban : A. 2 Gen M (merah), epistasis terhadap gen H(hijau). Kedua gen tersebut bersifat dominan terhadap alelnya (kuning). Pada persilangan antara tanaman berdaun merah (MMHh) dan tanaman berdaun hijau (mmHH) menghasilkan dua tanaman berdaun merah dengan genotipe yang berbeda.

Apabila dilakukan persilangan antara kedua tanaman berdaun merah tersebut, perbandingan fenotipe yang diperoleh adalah ….

  • a. merah : hijau = 6:2
  • b. merah : kuning = 3 : 3
  • c. merah : kuning = 15:1
  • d. merah : hijau : kuning = 4 : 3 : 1
  • e. merah : hijau : kuning = 9 : 3 : 4

Pembahasan:

P1 : MMHh >< mmHH

F1 : MmHH, MmHh

P2 : MmHH >< MmHh

F2 : merah (MMHH, MMHh, MmHH, MmHh, MmHH, MmHh), hijau (mmHH, mmHh)

Jadi perbandingan fenotipe yang diperoleh adalah merah : hijau = 6 : 2


Related Posts